Refleksi Otonomi Pendidikan

Tantangan Dan Peluang Di Era Saat Ini

Authors

  • M. Munir Mansyur UIN Sunan Ampel Surabaya

Keywords:

Otonomi Pendidikan, Manajemen Pendidikan, Tantangan, Kesenjangan Daerah, Pendidikan Berbasis Masyarakat, Kebijakan Pendidikan

Abstract

Pengesahan Undang-Undang No. 22 Tahun 1999 tentang Otonomi Pemerintahan Daerah telah mengubah lanskap manajemen pendidikan, memberikan peluang bagi pengelolaan pendidikan untuk meningkatkan kualitasnya. Meskipun membawa dampak positif seperti peningkatan mutu pendidikan dan efisiensi administrasi, implementasi otonomi pendidikan juga menimbulkan tantangan seperti ketidakjelasan dalam peran dan tata kerja di tingkat kabupaten dan kota, keterbatasan sumber daya manusia dan dana pendidikan, serta kesenjangan antar daerah. Untuk mengatasi masalah ini, diperlukan langkah-langkah seperti meningkatkan manajemen pendidikan sekolah, reformasi lembaga keuangan hubungan pusat-daerah, kemauan pemerintah daerah dalam melakukan perubahan, membangun pendidikan berbasis masyarakat, dan mengatur kebijakan pendidikan antara pemerintah pusat dan daerah dengan baik.

Downloads

Download data is not yet available.

References

Onisimus, Amtu, Manajemen Pendidikan di Era Otonomi Daerah: Konsep, Strategi dan Implementasi, Bandung, Alfabeta, 2013.

Armida S Alisyahbana,. Otonomi Daerah dan Desentralisasi Pendidikan, Bandung: FE Universitas Pajajaran, 2000.

Arcaro Jarome S, Pendidikan Berbasis Mutu: Prinsip-prinsip Perumusan dan Tata Langkah Penerapan. Yogyakarta,1996.

Creswell, J. W. Research Design: Qualitative, Quantitative, and Mixed Methods Approaches (4th ed.). Thousand Oaks, CA: Sage Publications, 2014.

Gerungan Raflen A., Otonomi Pendidikan,Kebijakan Otonomi Daerah dan Implikasinya terhadap Penyelenggaraan Pendidikan Jakarta : Divisi Buku Perguruan Tinggi PT. Raja GrafindoPersada, 2006.

H.A.R Tilaar, , Paradigma Baru Pendidikan Nasional Jakarta: PT Rineka Cipta, 2002.

Lichtman, M. Qualitative Research in Education: A User Guide. London: SAGE Publications, Inc., 2010.

Manulang Marihot, Otonomi Pendidikan, Jakarta: Pusat Penelitian Sains dan Teknologi, Lembaga Penelitian Indonesia, 1998.

Nazir, Moh. Metode Penelitian. Bogor: Ghalia Indonesia, 2013.

Robert and Wiesner Eduardo (eds.), Evaluation and Development: The institutional dimension, New Brunswick, USA and London, Transantin Publishers, 1998.

Sidi, Jati Indra, Menggagas Otonomi Pendidikan, Jurnal Studi Pembangunan Kemasyarakatan dan Lingkungan, Vol.3,2001

S. Sagala, Manajemen Berbasis sekolah dan Masyarakat. Strategi Memenangkan Persaingan Mutu. Jakarta, PT Rakasta Samasta, 2004.

Shah, Anwar, Keseimbangan, akuntabilitas dan Responsibilitas: Pelajaran tentang Desentralisasi, dalam Picciotto,

Shahid J Burki, Decentralization of Education, The world Bank: Directions in Development, Washington DC, 1999.

Undang-Undang Sistem Pendidikan Nasional Nomor 20 Tahun 2003

UUD 45, alinea ke IV.

Additional Files

Published

2023-04-24

How to Cite

M. Munir Mansyur. (2023). Refleksi Otonomi Pendidikan: Tantangan Dan Peluang Di Era Saat Ini. Risda: Jurnal Pemikiran Dan Pendidikan Islam, 7(1). Retrieved from https://ejournal.staiarrosyid.ac.id/index.php/risda/article/view/131

Issue

Section

Articles